Posted by : paud istiqomah sambas Purbalingga
Wednesday, 21 August 2013
I.
Acuan Tema Bulan Agustus 2013
LANLANDASAN
UMUM
a.
Berdasarkan dari
Al-Qur’an Surat An-Nisaa (4)
ayat 79
:
|
b. Asmaul
Husna : Ar Rasyiid (Allah Maha Pandai)
c. Pembiasaan
Sikap : Bersih
I.
PENGETAHUAN
UMUM
Sampah adalah sebuah kata yang sering kita dengar dan barang yang selalu kita lihat setiap saat. Sampai
saat ini masih banyak anggapan bahwa sampah merupakan barang sisa
yang sudah tidak berguna lagi dan harus di buang. Padahal sebetulnya sampah
merupakan mutiara yang masih terpendam dan kalau dikelola akan menjadi barang
yang sangat berguna.
a.
Pengertian
Dalam kamus lingkungan (1994) dinyatakan bahwa Pengertian Sampah
adalah bahan yang tidak mempunyai nilai atau tidak berharga untuk digunakan
dalam produksi atau pemakaian; barang rusak atau cacat selama manufaktur;
atau materi berlebihan atau buangan.
Sampah adalah suatu bahan yang terbuang atau dibuang dari sumber hasil aktifitas manusia maupun proses alam yang belum memiliki nilai ekonomis (Istilah Lingkungan Untuk Manajemen, Ecolink 1996), sedangkan Dr.Tanjung menyatakan bahwa sampah adalah sesuatu yang tidak berguna lagi, dibuang oleh pemiliknya atau pemakai semula. Sedangkan dalam Undang-Undang No.18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah, sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia dan/atau proses alam yang berbentuk padat dan sampah spesifik adalah sampah yang karena sifat, konsentrasi, dan/atau volumenya memerlukan pengelolaan khusus.
Sampah adalah suatu bahan yang terbuang atau dibuang dari sumber hasil aktifitas manusia maupun proses alam yang belum memiliki nilai ekonomis (Istilah Lingkungan Untuk Manajemen, Ecolink 1996), sedangkan Dr.Tanjung menyatakan bahwa sampah adalah sesuatu yang tidak berguna lagi, dibuang oleh pemiliknya atau pemakai semula. Sedangkan dalam Undang-Undang No.18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah, sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia dan/atau proses alam yang berbentuk padat dan sampah spesifik adalah sampah yang karena sifat, konsentrasi, dan/atau volumenya memerlukan pengelolaan khusus.
b. Sumber Sampah
1.
Sampah Alam
2.
Sampah Manusia
3.
Sampah Konsumsi
4. Sampah Nuklir
5.
Sampah Industri
6.
Sampah Pertambangan
c. Jenis Sampah
1. Sampah Organik
2. Sampah Anorganik
d. Pengelolaan Sampah yang Baik
Pengelolaan sampah adalah pengumpulan,
pengangkutan, pemrosesan ,
pendaurulangan, atau pembuangan dari material sampah. Sampah dikelola untuk
mengurangi dampaknya terhadap kesehatan, lingkungan, atau keindahan.
Pengelolaan sampah juga dilakukan untuk memulihkan sumber daya alam
e. Pemanfaatan Sampah
Sampah dapat di manfaatkan kembali, dengan cara
mendaur ulangnya. Daur ulang adalah proses untuk menjadikan suatu bahan bekas
menjadi bahan baru dengan tujuan mencegah adanya sampah sehingga menjadi
sesuatu yang berguna, mengurangi penggunaan bahan baku yang baru, mengurangi
penggunaan energi, mengurangi polusi, kerusakan lahan dan emisi gas rumah kaca
jika dibandingkan dengan proses pembuatan bahan baru.
Daur ulang merupakan salah satu
strategi pengelolaan sampah padat yang terdiri atas kegiatan pemilahan,
pengumpulan, pemrosesan, pendistribusian dan pembuatan produk bekas pakai.
Bahan yang bisa didaur ulang adalah sampah kaca, plastik, logam, tekstil,
dan barang elektronik. Contohnya, sampah
kaca di lebur/dilelehkan dijadikan vas bunga, gelas, atau hiasan dari kaca,
plastic di lebur/dilelehkan menjadi plastik kresek yg berwarna hitam atau
belang-belang, toples, atau dimanfaatkan mejadi hiasan
I.
KEGIATAN
PENUNJANG
-
Insya Allah, Akan
membuat Prakarya dari Limbah/Sampah daur ulang